Buku ini dapat membantu perserta didik dalam memahami kominikasi sebagai patokan dasar,dalam melaksanakan tugas sehari-hari,baik di puskesmas,rumah sakit mau pun dalam penyuluhan kesehatan masyarakat.
Buku ini berisi berbagai informasi tentang dasar-dasar komunikasi, interaksi social, maupun bagaimana perilaku yang baik sebagai calon perawat.