Buku Teks
Pedoman Penemuan Dini Kanker Pada Anak
Buku Pedoman Penemuan Dini Kanker pada Anak ini dapat disusun. Pada awalnya,draft pedoman ini khusus membahas Retinoblastoma,namun saat proses penyususnan berkembang membahas kanker lain yang mudah dikenali tanda dan gejalanya yang meliputi leukemia,kanker nasopharing,kanker ulang,neuroblastoma,dan limfoma maligna sehingga judul berubah menjadi Pedoman Penemuan Dini Kanker pada Anak. Angka penderita kanker pada Anak semakin meningkat,sementara dalam praktek sehari-hari,petugas kesehatan mendapatkan banyak kendala dalam hal mendiagnosis serta variasi penatalaksanaannya. Masyarakat yang mendapat layanan kesehatan menaruh harapan yang besar akan terselenggaranya pelayanan yang bermutu,namun di Indonesia penderita kanker anak datang sudah dalam stadium lanjut. Bila penderita datang pada stadium dini,kemungkinan untuk memperoleh angka ketahanan hidup akan tinggi dan kualitas hidup lebih tinggi. Semestinya kanker anak jika ditemukan dalam stadium dini dapat disembuhkan.
2400703510 | 614.599 9 KEM p | Perpustakaan Terpadu - Polkesjati (RB. 33 F) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain